-
Pascasarjana UNISKA MAB Banjarmasin Mengikuti Seminar dan Rembuk Nasional Direktur Pascasarjana di Lombok, UNIVERSITAS MATARAM 3 – 6 AGUSTUS 2023
Pascasarjana Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al Banjari (UNISKA MAB) Banjarmasin di undang dalam acara Seminar dan Rembuk Nasional Pimpinan Pascasarjana Perguruan Tinggi Negeri dan Perguruan Tinggi Swasta Se-Indonesia, bertempat di Pascasarjana Universitas Mataram (Unram), Nusa Tenggara Timur (NTB). Kegiatan diikuti oleh 32 Perguruan Tinggi Negeri dan Perguruan Tinggi Swasta. Kegiatan awal berupa Seminar yang dihadiri oleh Dirjen Pendidikan Tinggi, Riset dan Teknologi yaitu Prof. Ir. Nizam, M.Sc., DIC., Ph.D., ASEAN Eng. Dalam sambutannya, Dirjen Pendidikan Tinggi, Riset dan Teknologi yaitu Prof. Ir. Nizam, M.Sc., DIC., Ph.D., ASEAN Eng. menyampaikan harapan agar Pascasarjana yang ada di PTN dan PTS menerapkan kinerja berbasis inovasi dan IT sehingga dapat bersaing dan berkompetisi dengan…